Penyakit Mata Ablasi Retina

Ablasi retina adalah sebuah kondisi yang menyebabkan lapisan penting dari jaringan pada retina mengalami penurunan sehingga posisinya lebih kebawah atau menarik ke dalam yang menyebabkan gangguan untuk pembuluh darah di daerah ini. Kondisi ini akan menyebabkan retina mengalami kekurangan oksigen sehingga bisa menyebabkan kebutaan.

Gejala Ablasi Retina

  • Mata seperti melihat bintik-bintik kecil pada pandangan.
  • Mata seperti tertutup oleh rambut atau beberapa benang kecil meskipun sebenarnya tidak.
  • Mata memberikan respon berkedip dalam waktu cepat saat melihat mata.
Penyebab Ablasi Retina

  • Pengurangan jumlah gel yang melapisi mata sehingga menyebabkan bagian retina robek atau mengalami ablasi.
  • Cedera karena benturan atau kecelakaan yang terjadi pada mata.
  • Menderita penyakit diabetes
  • Peradangan pada bagian mata
  • Penuaan yang bisa menyebabkan retina menjadi semakin tipis dan sangat sensitif saat terkena tekanan dari air mata.
  • Pernah menjalani operasi mata
Perawatan dan Cara Mencegah Ablasi Retina

Hingga saat ini belum ada cara untuk mencegah atau mengobati ablasi retina. Namun semua orang bisa mengendalikan ablasi retina terutama untuk yang sudah berusia lebih dari 40 tahun dan segera melakukan pemeriksaan rutin untuk mengetahui kondisi kesehatan mata. 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Penyakit Mata Ablasi Retina"

Post a Comment